Backlink Button, Kotak-kotak Kecil Backlinks


Apa sih kotak-kotak kecil itu? Hiasan? Yang pasti bukan. Kotak-kotak kecil itu adalah kotak-kotak (ikon/button) backlink. Apa itu backlink? Backlink ya… link balik yang mengarah ke situs kita. Backlink adalah anchor berupa teks, image dsb yang memiliki link, biasanya ditandai dengan warna berbeda, jika di-klik ia mengarah ke situs kita.

Untuk apa backlink? O sangat perlu. Situs di Internet tidak baik berdiri sendiri, dan memang tidak mungkin berdiri sendiri. Jadi pasti dan harus selalu memiliki link dengan situs lain. Agar suatu situs bisa dikenali di dunia maya, salah satunya  ia harus memiliki backlink, link yang berasal dari situs lain yang merujuk ke situs kita.

Bagaimana mendapatkan backlink? Banyak cara. Dengan menulis komentar di blog orang lain, kita bisa mendapat backlink. Atau sengaja meminta pemilik blog lain membuat link ke situs kita, atau juga mendaftarkan blog kita di direktori blog, dan masih banyak cara lain. Atau juga dengan memanfaatkan Backlinks Generator.

Backlink dari komentar
Backlink Buttons

Nah, kotak-kotak kecil (sebenarnya disebut button) pada gambar paling atas menunjukkan backlink yang didapat dengan cara sengaja membuat link exchange. Kumpulan button itu sebenarnya terbagi dua kelompok. Yang pertama adalah kelompok direktori

Lalu yang ke dua, ada situs-situs yang sengaja mengumpulkan link. Sewaktu kita membuat link dengan situs-situs itu, kita mendapat backlink, mereka juga mendapat backlink. Ada situs yang hanya menyediakan button berupa yang tidak berfungsi apa-apa selain sebagai link anchor tetapi ada juga yang menyediakan button yang tidak saja berfungsi sebagai link anchor tetapi juga menyediakan service tertentu yang menampilkan informasi. Pada ini misalnya, tanggal yang tertera pada button itu adalah tanggal terakhir Google bot atau crawler menyatroni web kita. Bagaimana mendapatkan backlinks button seperti ini?

Home | About | Blogging | Daily Life | Insights | News | Videos | SEO

12 thoughts on “Backlink Button, Kotak-kotak Kecil Backlinks

Leave a comment